Blog Produsen Baju Bayi

  • Ayat-Ayat Qur’ani Tentang Hak-Hak Anak

    Feb 22, 2016

    Ayat-Ayat Qur’ani Tentang Hak-Hak Anak Ayat-ayat yang berbicara mengenai hak-hak anak kecil itu banyak sekali. Diantaranya ayat-ayat yang menyatakan bahwa anak-anak itu adalah perhiasan dunia. Sebagaimana dalam firman Allah Ta’ala yang aritnya: “Harta dan anak-anak adalah perhiasan kehidupan dunia” (QS. Al Kahfi: 46)  الحمد لله والصلاة والسلام على رسول الله… Selengkapnya »

  • Hadits-Hadits Lemah dan Palsu Seputar Anak

    Feb 22, 2016

    Hadits-Hadits Lemah dan Palsu Seputar Anak Kami akan menyebutkan tiga contoh hadits yang popular dinisbatkan atas Nabi kita Muhammad ﷺ yang mulia, padahal ternyata bukan Masalah ini dibahas agar tidak terjerumus dalam ancaman Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam terhadap orang-orang yang mendustakan beliau, مَنْ كَذَبَ عَلَيَّ مُتَعَمِّدًا فَلْيَتَبَوَّأْ مَقْعَدَهُ مِنَ النَّارِ… Selengkapnya »

  • Bolehkah Melubangi (Tindik) Telinga Bayi ?

    Feb 22, 2016

    Bolehkah Melubangi (Tindik) Telinga Bayi ? Melubangi daun telinga (tindik) bayi perempuan untuk menempatkan perhiasan diperbolehkan oleh syariat, sebagaimana ditegaskan oleh Imam Ahmad Melubangi daun telinga (tindik) bayi perempuan untuk menempatkan perhiasan diperbolehkan oleh syariat, sebagaimana ditegaskan oleh Imam Ahmad. Adapun untuk bayi laki-laki, hukumnya dibenci. Alasan perbedaan tersebut karena… Selengkapnya »

  • Bayi yang Baru Lahir Membuat Anda Terjaga di Malam Hari? Coba Ini…

    Feb 18, 2016

    Salah satu masalah yang sering dihadapi oleh pasangan yang baru saja memiliki bayi, adalah si kecil yang selalu terbangun dan rewel di malam hari. Akhirnya, berjaga semalam suntuk untuk memberi susu serta menina-bobokan bayi sudah seperti menjadi ‘menu’ baru yang wajib dilalui. Tidak heran jika waktu-waktu yang mengembirakan ketika kelahiran… Selengkapnya »

  • Pijat bayi

    Feb 17, 2016

    Pijat bayi sebenarnya tidak hanya bermanfaat untuk fisik si kecil, tetapi juga bisa menjadi sarana dimana Anda dan bayi Anda bisa berduaan dalam suasana rileks dan menyenangkan. Bahkan, bagi para ibu baru yang terkena depresi pasca melahirkan, salah satu obatnya adalah aktifitas yang satu ini, pijat bayi! Pijat bayi sudah… Selengkapnya »

  • Bayi Berenang?

    Feb 17, 2016

    Bayi berenang? Ya. Beberapa tahun terakhir ini, beberapa hasil penelitian yang muncul memang menunjukkan sejumlah keuntungan memperkenalkan aktifitas berenang kepada bayi. Di antara sekian banyak penelitian, salah satunya adalah yang dilakukan oleh Norwegian University of Science and Technology (NTNU) yang berada di Norwegia. Lalu, apa saja sih manfaat berenang bagi… Selengkapnya »

 
Chat via Whatsapp